You need to enable javaScript to run this app.
Kesuksesan milik orang-orang yang berani, Termasuk berani mengambil resiko. Apakah cukup dengan keberanian? tentu saja tidak. Keberanian harus pula diimbangi dengan ketawakkalan kepada Allah SWT. Orang yang bekerja secara jujur dan amanah akan bersama para nabi , Orang-orang yang ikhlas (mukhlis), dan para syuhada. Pendidikan merupakan tiket untuk masa depan. Hari esok untuk orang-orang yang telah mempersiapkan dirinya hari ini Agama tanpa ilmu pengetahuan adalah buta. Dan ilmu pengetahuan tanpa agama adalah lumpuh Hiduplah seakan-akan kau akan mati besok. Belajarlah seakan-akan kau akan hidup selamanya

#Berita

Raih Juara Tenis Meja HUT PGRI 2021
23 Nov

Raih Juara Tenis Meja HUT PGRI 2021

Selasa (22/11/2021) Alhamdulillah Tim Perwakilan dari SMK Negeri 1 Wanayasa dari 5 Pasang ganda Putra dan 2 Perorangan Putri pada Lomba Cabang Tenis meja, 1 pasang G

Baca selengkapnya
SOSIALISASI PRAKERIN KELAS XI
10 Nov

SOSIALISASI PRAKERIN KELAS XI

Alhamdulillah hari ini (Selasa, 10/11/21) dapat mengudang Wali Siswa Kelas XI dalam kegiatan Sosialisasi Prakerin. Selama Kegiatan, Protokol Kesehatan Covid 19 dapat

Baca selengkapnya
DISEMINASI PUBLIKASI ILMIAH
08 Nov

DISEMINASI PUBLIKASI ILMIAH

Hari ini (Senin, 08/11/2021) ada acara rapat Sosialisasi PPKKS kepada seluruh Guru dan Karyawan SMK Negeri 1 Wanayasa. Dalam Rapat tersebut Kepala Sekolah Bapak Sarj

Baca selengkapnya
WITNESS LSP - P1 SMK NEGERI  1 WANAYASA
05 Nov

WITNESS LSP - P1 SMK NEGERI 1 WANAYASA

LSP P-1 SMK Negeri  1 Wanayasa tinggal satu langkah lagi untuk mendapat lisensi BNSP yaitu tahapan Witness yang mana tahapan ini adalah tim dari BNSP Pusat Meme

Baca selengkapnya
FULL ASSESMEN LSP-P1 SMKN 1 WANAYASA
05 Nov

FULL ASSESMEN LSP-P1 SMKN 1 WANAYASA

Alhamdulillahirobbil'alamin, Segala Puji bagi Allah SWT tuhan Sementa alam. hari yang dimana di nanti-nantikan yaitu Hari Pemerikasaan dokumen/Assesmen Penuh LSP P1

Baca selengkapnya
Rapat dan Sosialisasi Rumah Belajar
03 Nov

Rapat dan Sosialisasi Rumah Belajar

Rabu (03/11/2021) Rapat Evaluasi dan Tindak Lanjut PTM Pasca Prakerin Tahap 2 Kelas XII dalam rapat yang di pimpin oleh Waka Kurikulum Bapakl Sugiri, S.P tersebut se

Baca selengkapnya
Sarjono, S.Pd

- Kepala Sekolah -

Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,    Saya ucapkan Selamat Datang di Official Website resmi SMK Negeri 1 Wanayasa.    Seraya memanjatkan puji syukur kehadirat…

Berlangganan
Jajak Pendapat

Bagaiman perasaan anak-anakku semua setelah sekian lama harus PJJ dan kita sekarang bisa Pembelajaran Tatap Muka?

Hasil
Banner